Sunday 5 April 2015

Cara Membuat Blogger Dan Mengganti Template (bagian 3)

Mungkin anda sedang kebingungan bagaimana cara membuat blog. Apa mungkin karena tuntutan dari sekolah karena diharuskan  masing - masing siswa harus mempunyai blog, atau sebab lainnya seperti pengalaman pribadi, kata bijak, kisah lucu, dll. Atau anda ingin membuat blog karena ada teman yang bisa mendapatkan penghasilan dari blog.

Sebelum anda membaca artikel dibawah ini apakah anada sudah membaca artikel Cara Membuat Blogger Dan Mengganti Template (bagian 2) jika sudah ini adalah solusi bagaimana Cara Membuat Blogger Dan Mengganti Template (bagian 3) dengan mudah. Langkah - langkahnya adalah sebagai berikut :

13. Setelah di Extract tampilan akan berubah menjadi berikut.
14. Setelah itu, buka gmail anda lagi. Klik pada panah kecil pilih Template.
15. Kemudian klik Cadangkan / Pulihkan.
16. Kemudian klik Browse, pilih file yang anda download tadi. Klik Unggah.
17. Setelah itu, buka blog anda lagi untuk melihat hasil template yang sudah anda download.
18. Pilih Tata letak, samakan dengan gambar dibawah ini. Setelah selesai klik simpan setelan.
19. Jika ingin melihat hasilnya, silahkan buka blog anda.

Itulah langkah -langkah bagaimana Cara Membuat Blog dan Mengganti Template. Semoga bisa membantu anda. Selamat mencoba...

Sebarkan dengan klik share dibawah ini...

Share on Google Plus

Sudah membaca dibawah ini?

0 komentar:

Post a Comment