Wednesday 15 April 2015

Cara Membuat Halaman Statistik Untuk Blogger (bagian 1)

Saat ini banyak penyedia gadget - gadget statistik seperti live traffic feed, newcounter, flagcounter.com, widgeo.net, histat.com, dll. Masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan. 
Dari beberapa layanan statistik ada satu yang memiliki keunggulan lebih dan banyak digunakan yaitu histat.com. Karena selain bisa di akses pemilik blog juga bisa dibuka pengunjung.

Statistik blog yang disediakan histat.com merupakan data berupa total jumlah kunjungan, berapa banyak pengujung yang sedang online, jumlah bukaan halaman atau pageviews, dan total pageviews.
Baiklah berikut adalah artikel Cara Membuat Halaman Statistik Untuk Blogger (bagian 1)

1. Pertama, ketik “Histats.com”. Kemudian Klik Daftar.
2. Setelah itu, isi kolom tersebut sesuai dengan blog yang sudah anda buat. Setelah semua terisi klik Daftar.
3. Jika anda sudah terdaftar, akan muncul tampilan sebagai berikut. Kemudian klik “Add a Website”.
4. Kemudian isi kolom – kolom dibawah ini sesuai dengan blog anda, pastikan mengisinya dengan lengkap. Setelah selesai klik Continue.
5. Setelah selesai, klik blog yang sudah terdaftar.
6. Kemudian klik Counter CODE.
7. Klik Add new counter.
8. Pilih ikon yang ada dibawah ini, sesuaikan dengan warna blog anda atau jenis yang anda inginkan. Anda bisa memilih dengan berbagai kategori.

Untuk selanjutnya klik Cara Membuat Halaman Statistik Untuk Blogger (bagian 2)

Sebarkan dengan klik share dibawah ini...

Share on Google Plus

Sudah membaca dibawah ini?

0 komentar:

Post a Comment